Universitas Negeri Semarang

Alt text

Universitas Nagari Semarang adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Indonesia yang kini dipimpin Rektor Prof. Dr. S Martono. UNNES merupakan salah satu perguruan tinggi eks-IKIP yang statusnya meningkat menjadi Universitas. Kampus utamanya terletak di daerah Sekaran (Gunungpati), wilayah selatan Kota Semarang, Jawa Tengah. Dan kampus lainnya terletak di Ngaliyan (Semarang), Kelud (Semarang), Bendan Ngisor (Semarang) dan di Kemandungan, Tegal. UNNES pada tanggal 20 Oktober 2022 telah menjadi Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (PTN-BH) berdasarkan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 36 Tahun 2022 tertanggal 20 Oktober 2022 yang ditandatangani langsung oleh Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo.

Untuk Info lebih lanjut tentang prodi di Perguruan Tinggi ini bisa lihat lebih lengkapnya di link berikut ini Selengkapnya

Location